Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Ajak Pemuda Pulau Sabaru Wujudkan Pilkada Damai dengan Cooling System

    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Ajak Pemuda Pulau Sabaru Wujudkan Pilkada Damai dengan Cooling System
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Ajak Pemuda Pulau Sabaru Wujudkan Pilkada Damai dengan Cooling System

    PANGKEP - Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif jelang Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Brigadir Hasalim menggelar kegiatan cooling system dengan mengajak pemuda Pulau Sabaru untuk berperan aktif menjaga kedamaian dan persatuan. Minggu (17/11/24)

    Kegiatan ini dilaksanakan di mana Brigadir Hasalim memberikan pemahaman kepada para pemuda mengenai pentingnya menjaga toleransi dan tidak terprovokasi oleh isu-isu yang dapat memecah belah masyarakat.

    “Pemuda adalah ujung tombak dalam menjaga keamanan lingkungan. Mari kita bersama-sama menjadikan Pilkada ini sebagai momentum untuk memperkuat kebersamaan dan keberagaman. Hindari segala bentuk ujaran kebencian maupun hoaks yang dapat mengganggu stabilitas, ” ujar Brigadir Hasalim

    Dalam kesempatan tersebut, para pemuda menyambut baik imbauan dari Bhabinkamtibmas. Mereka juga menyatakan komitmen untuk membantu menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif di Pulau Sabaru.

    Kegiatan cooling system ini merupakan bagian dari upaya Polsek Liukang Tangaya untuk mendukung program Polri dalam mewujudkan Pilkada damai di seluruh wilayah Indonesia.

    Kapolsek Liukang Tangaya IPTU Muhtar saat dikonfirmasi mengatakan bahwa “Kami akan terus menjalin komunikasi dan bekerja sama dengan seluruh elemen masyarakat, termasuk pemuda, untuk memastikan Pilkada di wilayah Kecamatan Liukang Tangaya berlangsung aman, damai, dan sukses, ” tambahnya

    Dengan langkah ini, diharapkan semangat persatuan dan rasa tanggung jawab dalam menjaga kamtibmas dapat terus ditanamkan, khususnya di kalangan generasi muda.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Bungoro Hadiri Rapat Persiapan...

    Artikel Berikutnya

    Cegah Banjir, Koramil 1421-04/Labakkang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hari ini Paslon Nomor 1 MYL- ARA Gelar Kampanye Akbar di Bungoro, Ditaksir Ratusan Ribu Masyarakat Pangkep Hadir dan Terancam Macet
    Bupati Pangkep Muhammad Yusran Hadiri Apel Pasukan Ops Keselamatan 2022 di Halaman Polres Pangkep
    Semarakkan Tahun Baru Islam 1446 H, PT Semen Tonasa Gelar  Semarak Muharram Berlangsung Tiga Hari di Halaman Masjid Raudhatul Muttaqin
    Pengukuhan Pengurus Komite, Kepsek SMP 1 Pangkajene: Peranan Komite Sangat Dibutuhkan Sekolah
    Rayakan HUT ke-56, PT Semen Tonasa Tanam 20.000 Pohon dan Apresiasi Karyawan Berprestasi
    Jelang Kampanye Rapat Umum, Yulianto Sampaikan Imbauan Penting bagi Pasangan Calon
    Hari ini Paslon Nomor 1 MYL- ARA Gelar Kampanye Akbar di Bungoro, Ditaksir Ratusan Ribu Masyarakat Pangkep Hadir dan Terancam Macet
    SDB Mantapkan Dukungan untuk Paslon Nomor Satu MYL-ARA, Targetkan Kemenangan di Pilkada Pangkep
    Kepedulian Abdi Negara : Personil Polri diPelabuhan Soekarno Hatta Bantu Penumpang Sakit
    Bhabinkamtibmas Polsek LiukangTupabbiring Aktif Laksanakan Sambang ke Masyarakat
    Judi Sabung Ayam di Kabupaten Pangkep Makin Menjadi Tak Ditertibkan 
    Sudah Jalani Penjara 26 Tahun di Malaysia,  Keluarga Besar Zaenal Abidin di Pangkep Minta Bantuan Keseriusan KBRI
    Polsek Ma'rang Patroli Gabungan Bersama Personil Koramil 1421-05/ Ma'rang Jamin Keamanan wilayah Kecamatan Ma'rang 
    Antisipasi Kecelakaan Jalan Licin, Personil Polsek Segeri Minta Pengguna Jalan Berhati-Hati
    Kampanye Hari ke -4,  Calon Wakil Bupati Pangkep No Urut 1 Abdul Rahman Assagaf: Baju Seragam Sekolah Gratis Tetap Dilanjutkan 

    Ikuti Kami