Ketua BKMT Pangkep Nurlita Lantik Pengurus BKMT Kecamatan Mandalle

    Ketua BKMT Pangkep Nurlita Lantik Pengurus BKMT Kecamatan Mandalle
    Ketua BKMT Kabupaten Pangkep Nurlita Wulan Purnama Lantik pengurus BKMT Kecamatan Mandalle

    PANGKEP- - Ketua Badan Kontak Majlis Taklim(BKMT) Kabupaten Pangkep, Nurlita Wulan Purnama melantik pengurus BKMT Kecamatan Mandalle, Senin(7/3/22).

    Pelantikan pengurus BKMT Kecamatan Mandalle, sebagai Komitmen Ketua BKMT Kabupaten Pangkep dalam mengaktifkan BMKT hingga ke tingkat kecamatan, kelurahan/desa.

    Istri bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau(MYL) itu, mengajak kepada seluruh pengurus BKMT Mnadalle untuk memberi perhatian lebih kepada pembinaan keagamaan yang ada di daerah.

    Ia berharap agar kembali menfungsikan Masjid sebagai pusat kegiatan dan pembinaan generasi handal yang mampu menjawab dinamika persoalan keagamaan.

    "Besar harapan saya kepada pengurus yang telah dilantik untuk berperan aktif dalam memajukan kegiatan keagaman, "ujarnya.

    Sementara itu Kepala Kecamatan Mandalle, Mashud sangat mengapresiasi dengan adanya pelantikan BKMT kecamatan Mandalle. 

    Ia mengatakan, BMKT di daerahnya telah lama vakum dan tidak berlaku lagi SK nya.

    "Semoga dengan adanya pelantikan BKMT ini bukan hanya sekedar pelantikan, tapi bagaimana nantinya pengurus yang telah dilantik ini benar-benar mengaktifkan berbagai kegiatan keagamaan di Kecamtan Mandalle" katanya.

    Pelantikan dihadir oleh Camat Mandalle, kapolsek Mandalle, KUA Kec. Mandalle dan Kepala Desa se kecamatan Mandalle.( Herman Djide)

    PANGKEP SULSEL
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Hasil Olahan Ikan, Bupati Pangkep...

    Artikel Berikutnya

    SMK 7 Pangkep Gelar Pameran Produksi, Bupati...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hari ini Paslon Nomor 1 MYL- ARA Gelar Kampanye Akbar di Bungoro, Ditaksir Ratusan Ribu Masyarakat Pangkep Hadir dan Terancam Macet
    Makodim 1421/Pangkep Gelar Upacara Bendera: Perkokoh Nasionalisme dan Kebersamaan
    Penamatan dan Perpisahan, Kepala SMA Negeri 3 Pangkep Masyuri : Bersyukur Atas Kenangan, Siapkan Diri Menuju Masa Depan
    Personil Polsek Liukang Tangaya Ikut Pengamanan HUT Partai Golkar di Alun-Alun Kabupaten Pangkep
    Gelar Workshop Penyusunan Dokumen PROPER Tahun 2023.  PT Semen Tonasa Tunjukkan Komitmen Kelolah Penghijauan
    Hari ini Paslon Nomor 1 MYL- ARA Gelar Kampanye Akbar di Bungoro, Ditaksir Ratusan Ribu Masyarakat Pangkep Hadir dan Terancam Macet
    Jelang Kampanye Rapat Umum, Yulianto Sampaikan Imbauan Penting bagi Pasangan Calon
    SDB Mantapkan Dukungan untuk Paslon Nomor Satu MYL-ARA, Targetkan Kemenangan di Pilkada Pangkep
    Kepedulian Abdi Negara : Personil Polri diPelabuhan Soekarno Hatta Bantu Penumpang Sakit
    Bhabinkamtibmas Polsek LiukangTupabbiring Aktif Laksanakan Sambang ke Masyarakat
    Judi Sabung Ayam di Kabupaten Pangkep Makin Menjadi Tak Ditertibkan 
    Sudah Jalani Penjara 26 Tahun di Malaysia,  Keluarga Besar Zaenal Abidin di Pangkep Minta Bantuan Keseriusan KBRI
    Polsek Ma'rang Patroli Gabungan Bersama Personil Koramil 1421-05/ Ma'rang Jamin Keamanan wilayah Kecamatan Ma'rang 
    Antisipasi Kecelakaan Jalan Licin, Personil Polsek Segeri Minta Pengguna Jalan Berhati-Hati
    Kampanye Hari ke -4,  Calon Wakil Bupati Pangkep No Urut 1 Abdul Rahman Assagaf: Baju Seragam Sekolah Gratis Tetap Dilanjutkan 

    Ikuti Kami